Deskripsi Diklat :
Pelatihan dirancang khusus untuk guru SMK yang mengajar pada bidang pengelasan /fabrikasi logam/industi manufaktur, secara khusus materi yang dipelajari termasuk gambar fabrikasi, persiapan bahan fabrikasi, dan proses pembentukan ducting, pemeriksaan hasil fabrikasi serta pembuatan ducting sistem berbasis PJBL untuk workshop pengelasan. Kegiatan diklat ini akan diakhiri oleh uji kompetensi BNSP yang dilaksanakan oleh LSP LMI pada skema fabrikasi.
Pelaksanaan diklat 170 JP dengan rincian:
- 100 JP tatap muka,
- 2 hari uji kompetensi BNSP,
- 5 hari magang di industri
Kriteria Peserta :
Judul Diklat | : Ducting System |
Waktu Pelaksanaan | : 06 Oktober 2024 Sampai 26 Oktober 2024 |
Pola Diklat | : 170 JP |